Bagaimana Menggabungkan Dua Video Atau Lebih
Buat pemula yang suka editing tapi masih bingung bagaimana menggabungkan dua video atau lebih? Editing video pasti tidak terhindar dari menggabungkan video. Yang mana penggabungan video itu dilakukan agar sebuah video terkesan indah meskipun memiliki cuplikan-cuplikan video pendek didalamnya. Tidak jarang malah menjadi trend saat ini ketika menggabungkan video dengan tema yang tidak selaras dan… Read More »